Day: September 18, 2024

Bagaimana Cara Mengatur Dana Pendidikan Anak?

Saya sandwich generation, terakhir bekerja tahun lalu. Saya Ibu anak 1 (umur 10 bulan). Sekarang masih mengandalkan gaji suami saja untuk kebutuhan sehari² dan benar² hanya cukup untuk kebutuhan sehari². Saya masih ada ‘simpanan’ di BPJS TK yang belum saya tarik sampai sekarang. Bagaimana agar dana pendidikan anak saya terjamin

Cek Jawaban dari Pakar »

Bagaimana Cara Mengatur Uang untuk Usaha?

Jika ada peluang usaha jual barang grosir yang terlihat bagus dan ada supplier terpercaya, harga murah, lalu permintaan pasar juga banyak & terlihat menjanjikan, mending langsung ambil momentum quantity banyak atau sedikit2 dulu. dari budget modal yg bisa saya keluarkan, digunakan 100% atau berapa persen dulu. Note: bidang baru bagi

Cek Jawaban dari Pakar »

Bagaimana Cara untuk Pinjaman Bank Disetujui?

Gimana sih caranya biar pengajuan pinjaman bank kamu bisa lebih gampang disetujui? Aku pengen tahu langkah-langkah yang bisa diambil, kayak nyiapin dokumen yang pas, ningkatin skor kredit, dan ngerti apa aja yang bank cari, biar prosesnya lancar dan kamu bisa dapet pinjaman yang dibutuhin.

Cek Jawaban dari Pakar »