Kak, saya seorang ibu rumah tangga yang ingin mulai belajar usaha. Sebenarnya ingin kecil-kecilan saja seperti jualan makanan atau barang secara online. Tapi karena modal saya tidak banyak, jadi saya ambil hutang usaha ke koperasi yang ada dekat rumah. Pertanyaan saya, apakah sebenarnya bijak mengambil hutang usaha untuk usaha yang belum terlihat berhasil tau tidaknya? Saya cukup cemas juga memikirkan hal tersebut karena untuk saya nominal hutang usaha yang saya ambil bukanlah hal sepele.